Saya tidak akan menerbitkan 3 kartu untuk kesehatan, pendidikan, dan kesejahteraan seprti yang dilakukan Presiden saat ini. Menurut saya itu langkah mundur, nambah anggaran, dan terburu-buru, persiapan tidak matang. Kalo saya jadi Presiden pertama tidak akan buru-buru. Saya akan cari tahu dan tanya pada ahlinya dibidang transaksi e-Money/cashless. Mengapa? Karena saya harus pikirkan matang, apakah kartu2 ini benar2 akan bermanfaat hingga masa mendatang? Coba kita lihat lagi realitanya. Katanya dengan melalui kartu tsb maka rakyat diarahkan untuk ke arah produktif bukan konsumtif. Buktinya, rakyat ambil tuh semua uang 400rb, lalu produktif dimananya? Wong, rakyat butuhnya untuk makan. Okey kebijakan dan startegi itu menurut saya tidak ada kelebihannya. Bahkan rakyat memegang 3 kartu saja kayaknya bakalan kerepotan. Kalo saya, untuk solusi agar rakyat bisa menuju lebih sejahtera dengan sistem pengelolaan dan administrasi yg bagus, adalah dengan menerapkan teknologi dan sistem y...
J. Triharja, ST. MEI, Business & System Integrator (ICT, Integrated Marketing, media dll), Multimedia Solution, Pemerhati masalah sosial pendidikan transportasi, USAID Consulting (dbe.rti.org). (older - stronger - brighter)